Sebutkan dan jelaskan cabang-cabang biologi!


1.      Morfologi adalah mempelajari struktur luar makhluk hidup
2.      Fisiologi adalah mempelajari fungsi kerja organ makhluk hidup
3.      Embriologi adalah mempelakari perkembangan embrio
4.      Anatomi adalah mempelajari struktur dan  makhluk hidup
5.      Taksonomi adalah mempelajari pengelompokan makhluk hidup
6.      Zoologi adalah mempelajari dunia hewan
7.      Botani adalah mempelajari dunia tumbuh-tumbuhan
8.      Mikrobiologi adalah mempelajari jasad renik atau mikrob
9.      Sitologi adalah mempelajari struktur dan fungsi sel
10.  Bakteriologi adalah mempelajari bakteri
11.  Mikologi adalah mempelajari jamur
12.  Ornitologi adalah mempelajari burung
13.  Virologi adalah mempelajari virus
14.  Entomologi adalah mempelajari serangga
15.  Paleontologi adalah mempelajari fosil dan hubungan dengan sejarah bumi.
16.  Genetika adalah mempelajari sifat keutunan beserta seluk beluknya secara ilmiah
17.  Ekologi adalah mempelajari hubungan timbal balik antara makhluk hidup dan lingkungannya
18.  Histologi adalajmempelajari struktur dan fungsi jaringan jaringan tubuh makhluk hidup

0 Comments:

Post a Comment